Ilustrasi by irbef.blogspot.com |
FOPSYL Minggu 2. Dalam sesi kali ini, teman-teman fasilitator mencoba untuk sharing pemahaman tentang bagaimana cara kita untuk melihat potensi diri sendiri dan potensi orang lain dengan pandangan yang berbeda. Selain itu, teman-teman diajak pula untuk menjelajahi tentang keunikan diri sendiri maupun orang lain.
Interaksi yang terjadi antara fasilitator berupa tanya jawab pribadi (curhat) maupun tanya jawab yang berkaitan dengan mata kuliah psikologi. So, bagi teman-teman yang ingin download materi FOPSYL minggu 2, silahkan klik judulnya ya... "Zoom U".
Logo FOPSYL |